Pengertian Obat jenis Analgesik

21.51
Analgesik adalah obatpembunuh rasa sakit atau peredanyeri tanpa disertai hilangnyaperasaan secara total. seseorang yang mengkonsumsi analgetik tetap beradadalam keadaan sadar. Sebagai contoh: Pada penderita patah tulang untuk mengurangi  rasa sakit diberikan obat penghilang rasa sakit tetapi bukan untuk menyembuhkan tulang yang patah. Analgetik tidak selalu menghilangkan seluruh rasa nyeri, tetapi selalu meringankan rasa nyeri.
Sebagai contoh:
1.Ibuprofen (juga dikenal dengan nama dagang: Advil, Motrin, Nuprin and Brufen).
2.Acetaminophen atau parasetamol yang dapat menyebabkan masalah lever bila digunakan secara terus menerus dalam jangka waktu lama.
3.Aspirin atau ASA (acetylsalicylic acid), yang juga antipiretik. Aspirin untuk  menurunkan panas, sakit  kepala, dan mengurangi nyeri otot. untuk menghilangkan nyeri terbagi ke dalam 2 kelompok, yaitu analgetik dananestesi.

Share this :

Previous
Next Post »
0 Komentar

Penulisan markup di komentar
  • Silakan tinggalkan komentar sesuai topik. Komentar yang menyertakan link aktif, iklan, atau sejenisnya akan dihapus.
  • Untuk menyisipkan kode gunakan <i rel="code"> kode yang akan disisipkan </i>
  • Untuk menyisipkan kode panjang gunakan <i rel="pre"> kode yang akan disisipkan </i>
  • Untuk menyisipkan quote gunakan <i rel="quote"> catatan anda </i>
  • Untuk menyisipkan gambar gunakan <i rel="image"> URL gambar </i>
  • Untuk menyisipkan video gunakan [iframe] URL embed video [/iframe]
  • Kemudian parse kode tersebut pada kotak di bawah ini
  • © 2015 Simple SEO ✔